Page 371 / 889 Scroll up to view Page 366 - 370
Pemecahan Masalah
Komputer Anda tidak dapat tersambung ke Internet.
Ikuti petunjuk hingga komputer Anda dapat tersambung ke Internet.
Pastikan Router Modem telah dihidupkan. LED Daya harus berwarna hijau dan
tidak berkedip.
Jika LED Daya berkedip, maka matikan semua perangkat jaringan Anda, termasuk
Router Modem dan komputer. Lalu hidupkan kembali setiap perangkat dengan
urutan sebagai berikut:
1.
Router Modem
2.
Komputer
Periksa LED pada panel depan perangkat.
Pastikan bahwa LED Daya, DSL, dan
setidaknya satu LED Ethernet bernomor menyala.
Jika LED tidak menyala, periksa
sambungan kabel. Komputer seharusnya tersambung ke salah satu dari port
Ethernet bernomor 1-4 pada perangkat, dan port DSL perangkat harus
tersambung ke saluran ADSL.
Saat Anda mengeklik ganda browser web, Anda
diminta memasukkan nama pengguna dan kata sandi.
Jika Anda ingin menghilangkan wantian tersebut, ikuti petunjuk berikut.
Luncurkan browser web dan lakukan langkah-langkah berikut (langkah-langkah berikut
khusus untuk Internet Explorer, tetapi serupa untuk browser lainnya):
1.
Pilih
Tools > Internet Options
.
2.
Klik tab Connections.
3.
Pilih Jangan pernah memutar sambungan.
4.
Klik
Oke.
Anda menggunakan alamat IP statis dan tidak dapat
tersambung
Lihat Bantuan Windows dan ubah Properti Protokol Internet (TCP/IP) untuk Memperoleh
alamat IP secara otomatis.
25
Page 372 / 889
Komputer tidak dapat tersambung secara nirkabel ke
jaringan.
Pastikan nama jaringan nirkabel atau SSID adalah sama, baik pada komputer maupun
pada perangkat. Jika Anda telah mengaktifkan keamanan perangkat, pastikan bahwa
metode keamanannya sama, dan kuncinya digunakan baik pada komputer maupun pada
perangkat.
Anda perlu mengubah pengaturan pada perangkat.
Buka browser web (contohnya, Internet Explorer atau Firefox), lalu masukkan alamat IP
perangkat pada bidang alamat (alamat IP default adalah 192.168.1.1). Saat diminta, isi
bidang Nama pengguna dan Kata sandi (nama pengguna dan kata sandi default adalah
admin). Klik tab yang sesuai untuk mengubah pengaturan.
Anda tidak dapat menggunakan layanan DSL untuk
tersambung secara manual ke Internet.
Setelah memasang router, router akan menyambungkan ke Penyedia Layanan Internet
(ISP) secara otomatis, jadi Anda tidak perlu lagi untuk tersambung secara manual.
Saat Anda membuka browser web, layar masuk tampil,
meskipun Anda tidak perlu masuk.
Langkah-langkah ini khusus untuk Internet Explorer tetapi serupa untuk browser lainnya.
1.
Buka browser web.
2.
Pilih
Peralatan > Opsi Internet
.
3.
Klik tab
Sambungan
.
4.
Pilih Jangan pernah memutar sambungan.
5.
Klik
Oke.
26
Page 373 / 889
Router tidak memiliki port koaksial untuk sambungan
kabel.
Kabel coaksial hanya dapat tersambung ke modem kabel. Router modem Anda bekerja
sebagai modem dengan Internet ADSL Anda, tetapi jika Anda memiliki Internet kabel,
router modem Anda seharusnya dapat tersambung ke modem kabel yang terpisah. Lihat
halaman
9
.
Pada Windows XP, Anda tidak dapat melihat router
pada layar My Network Places.
Pada bagian Network Task, pilih Show icons for networked UPnP devices. Jika router tidak
muncul, ikuti petunjuk berikut:
Buka
Start > Control Panel > Firewall
.
Klik tab
Exceptions
.
Pilih
UPnP Framework
.
Klik
Oke.
Jika pertanyaan Anda tidak terjawab di sini, lihat di situs web Linksys,
linksys.com/support.
27
Page 374 / 889
Spesifikasi
Linksys X6200
Nama Model
Router Modem Wi-Fi Linksys Dual-Band AC750
ADSL/VDSL
Nomor Model
X6200
Kecepatan Perpindahan Port
10/100/1000 Mbps (Gigabit Ethernet)
Frekuensi Radio
2,4 GHz dan 5 GHz
Jumlah Antena
4
Port
Kabel, DSL, Daya, USB 2.0, Ethernet (1-4)
Tombol
Reset, Wi-Fi Protected Setup, Daya
LED
Ethernet, Wi-Fi Protected Setup™, Wi-Fi, DSL,
Internet, Daya
UPnP
Didukung
Fitur Keamanan
WEP, WPA, WPA2, RADIUS
Bit Kunci Keamanan
Hingga enkripsi 128-bit
Dukungan Sistem File Penyimpanan
FAT, NTFS, dan HFS+
Dukungan Browser
Versi terbaru Google Chrome
TM
, Firefox®,
Safari® (untuk Mac® dan iPad®), Microsoft
Edge, dan Internet Explorer® versi 8 atau yang
lebih baru adalah kompatibel dengan Linksys
Smart Wi-Fi
Lingkungan
Dimensi
215 x 40 x 200 mm (8,5” x 1,6” x 7,9”)
Berat Unit
415 g (15,9 oz)
Daya
12V, 1,5A
Sertifikasi
FCC, CE, K .21, Telepermit,
Wi-Fi (IEEE 802 .11ac/a/b/g/n), WPA2™, WMM®,
Wi-Fi Protected Setup, Windows 7, 8
Standar ADSL
T1 .413i2, G .992 .1 (G .DMT), G .992 .2 (G.
Lite), G .992 .3 (ADSL2), G .992 .5 (ADSL2+),
G.993.1 (VDSL), G.993.2 (VDSL2) Annex A, M, L
Suhu Operasi
0 hingga 40°C (32 hingga 104°F)
Suhu Penyimpanan
-20 hingga 60°C (-4 hingga 140°F)
Kelembapan Operasi
10% hingga 80% kelembapan relatif,
nonkondensasi
Kelembapan Penyimpanan
5% hingga 90%, nonkondensasi
28
Page 375 / 889
CATATAN
Untuk mengetahui peraturan, garansi, dan informasi keselamatan, lihat pada CD yang
disertakan bersama router Anda atau kunjungi Linksys.com/support.
Spesifikasi dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan. Performa maksimal
diperoleh dari spesifikasi IEEE Standard 802.11. Performa sesungguhnya dapat berbeda-
beda, termasuk kapasitas jaringan nirkabel yang lebih rendah, laju transfer data, rentang
dan cakupan. Kinerja tergantung pada banyak faktor, kondisi dan variabel, termasuk jarak
dari titik akses, volume lalu lintas jaringan, konstruksi dan bahan bangunan, sistem operasi
yang digunakan, campuran produk nirkabel yang digunakan, interferensi dan kondisi
lainnya yang merugikan.
Kunjungi linksys.com/support/ untuk mendapatkan dukungan teknis yang telah
memenangkan penghargaan.
BELKIN, LINKSYS dan banyak nama produk dan logo adalah merek dagang dari grup
perusahaan Belkin. Merek dagang pihak ketiga yang disebutkan adalah milik dari masing-
masing pemiliknya.
© 2016 Belkin International, Inc. dan/atau afiliasinya. Semua hak dilindungi undang-
undang.
29

Rate

4 / 5 based on 1 vote.

Bookmark Our Site

Press Ctrl + D to add this site to your favorites!

Share
Top